Reformasi Birokrasi Kembangkan Inovasi Sektor Ekonomi Digital


Rabu, 09 Mei 2018 - 21:08 | kominfo.go.id

Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Thomas Lembong mengatakan kemudahan birokrasi dan regulasi atau light touch regulation akan menjadikan berbagai inovasi dalam sektor ekonomi digital berkembang tanpa batas."Persentase kemungkinan bisnis rintisan bidang digital gagal sangat besar, untuk itu, pemerintah perlu mendukung mereka melalui reformasi birokrasi ini," katanya dalam pidato sambutan dalam Pembukaan The 1st Nexticorn International Summit di Nusa Dua Convention Center, Bali, Rabu (9/5/2018).

Baca lebih lanjut di kominfo.go.id

^ scroll to top